Pasalnya, olahraga bowling bukan sekadar permainan yang menyenangkan, namun bermanfaat bagi kesehatan tubuh.
“Hari ini kami menggelar kegiatan yang bertepatan dengan ulang tahun ke-7 club bowling. Jadi setiap bulan Desember selalu kita laksanakan kegiatan olahraga bersama ini,” kata Ketua Unpancas Bowling Club, Roosita Koestoro kepada wartawan.
Sementara itu, Sekjen Pengurus Pusat Keluarga Alumni Universitas Pancasila Alvin Azhar SE SIKom SH MM, mendukung penuh kegiatan Unpancas Bowling Club tersebut.