Kampung Sadar Kerukunan Beragama Membangun Sinergisitas Antar Lintas Agama

oleh
oleh

Jakarta, sketsindonews – Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kota Jakarta Pusat lakukan kunjungan kerja kebeberala Kecamatan, salah satunya pertemuan dengan unsur 3 Pilar Pimpinan ( Kecamatan, Kapolsek, Danramil), tokoh lintas Agama, Ketua DMI, Kepala KUA, Dewan Kota, FKDM dalam menyatukan visi dan persepsi antar kerukunan agama di Kecamatan Tanah Abang.

Salah satu sumber dalam rapat silaturahim kelembagaan Fery Iswan menyatakan, kerukunan antar lintas agama untuk terus bersenergi selain juga dalam antisipasi perbedaan agama menjadi suatu kerukunan tentunya lebih penting kemaslahatan umat, ungkapnya.

Dalam program ini diharapkan nantinya ada terbentuknya Kampung kesadaran kerukunan lintas agama dalam terciptanya sinergisitas dan nilai persatuan dan kesatuan sehingga terciptanya ikiim kondusif.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.