Kurangi Resiko Kecelakaan, Kementerian PUPR: Fly Over Sitinjau Luik Masih Dalam Tahap Kajian

oleh
oleh

Diharapkan dengan adanya fly over tersebut aspek geometrik jalan akan menjadi lebih baik yakni, gradien maksimal dari yang awalnya 26% menjadi 8%. Kemudian radius tikungan yang semula kurang dari 15 meter menjadi kurang dari 95 meter, dan jarak pandang menjadi lebih baik. Pembangunan Flyover Sitinjau Lauik yang berlokasi di Panorama 1 ini rencananya akan dibangun sepanjang 2,78 Km. Dalam pembangunannya dibutuhkan 4 buah jembatan untuk menuntaskannya.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.