Perhutani Bersama Stakholder Gelar Workshop Petani Milenial di Wisata Langlang Panyawangan

oleh
oleh

Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Bandung Utara menyelenggarakan “Workshop Petani Milenial” bagi para petani kopi dari wilayah Purwakarta di lokasi wisata Langlang Panyawangan.

Acara ini bertujuan untuk memberikan wawasan dan edukasi kepada pemuda mengenai budidaya tanaman kopi, seiring dengan tren konsumsi kopi yang terus meningkat saat ini. Selain itu, acara ini juga mengkolaborasikan aspek pariwisata dengan budidaya kopi.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.