Polisi Cinta Masjid Mari Jaga Lingkungan Kondusif di Bulan Ramadhan 1438 H

oleh
oleh

Jakarta, sketsindonews – Peran Babin Kantibmas dalam kehidupan masjid menyongsong bulan suci Ramdadhan adalah dengan membentuk warga masyarakat menjaga nilai puasa sesuai fungsinya yakni hidup berdampingan antar warga, ujar Aipda Teguh Y saat berbuka dan sholat tarawih berjamaah di Masjid Attaqwa jalan Palmerah Selatan Gelora Tanah Abang Jakarta Pusat. (16/6)

Teguh Y menyatakan, polisi dalam hal ini juga mencintai Masjid sebagai rumah peribadatan bagi warga yang mencari berkah puasa Ramdhan, tentunya adanya keselarasan toleransi antar warga.

Dirinya merasa berterima kasih kepada warga Kelurahan Gelora yang tetap menjaga iklim kondusif dan tentram serta damai.

Tambah Teguh, masyarakat juga untuk tetap waspada terhadap tingkat kejahatan terus meningkat saat jelang Hari Raya Idul Fitri 1438 H.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.