Hari Pahlawan, BMI: Rakyat Indonesia Harus Bisa Menjaga Eksistensi NKRI

oleh
oleh
Ketua DPP Banteng Muda Indonesia Bidang Idiologi dan Kaderisasi, Catur Adi S. Bronto. (Dok. Pribadi)
banner 970x250

Jakarta, sketsindonews – Ketua DPP Banteng Muda Indonesia Bidang Idiologi dan Kaderisasi, Catur Adi S. Bronto mengatakan, memaknai hari pahlawan pada 10 November haruslah bisa menjaga eksistensi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

“Bahwa perjuangan para pahlawan terdahulu sebagai bangsa yang merdeka, berdaulat dan mandiri harus betul-betul kita teruskan apa yang menjadi amanah mereka,” tegas Catur kepada awak media, Jumat (10/11).

banner 300x600

Oleh karena itu, lanjut Catur, apa yang telah diwarisi hingga saat ini harus mampu membawa keperibadian dan kehidupan yang baik dan menjadi bangsa yang kuat dan kokoh.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.