Mobil Layanan KTP Di Pemalang, Mudahkan Masyarakat Urus KTP

oleh
oleh
Kepala Dinas Dukcapil Kabupaten Pemalang, Drs Andria Heru Cahyono

Pemalang, sketsindonews – Tingkatkan pelayanan kepada masyarakat, Dinas catatan sipil kabupaten Pemalang, Jawa Tengah meluncurkan mobil unit layanan Kartu Tanda Penduduk (KTP), pada selasa (12/7). Hal tersebut ditujukan untuk membantu pelayanan pembuatan KTP agar lebih mudah.

Kepala Dinas Dukcapil Kabupaten Pemalang, Drs Andria Heru Cahyono menjelaskan bahwa mobil unit layanan KTP tersebut merupakan layanan dengan menggunakan mobil pertama di Kecamatan Petarukan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.