Berdasarkan pertimbangan tersebut, kata Jajang, CBA menilai terdapat beberapa kementerian yang layak direshuffle karena daya serap anggarannya dalam semester 1 tahun anggaran 2017 rendah.
Kementerian tersebut adalah:
- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) daya serap 7,3 persen setara 229,5 miliar
- Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) daya serap 15,8 persen setara RP 1,4 triliun.
- Kementerian Perdagangan (Kemendag) daya serap 16,1 persen setara 554,6 miliar.
- Kementerian Pariwisata (Kemenpar) daya serap 19,1 persen setara 728,5 miliar.
- Kementerian Tenaga Kerja (Kemennaker) daya serap 22,6 persen setara Rp 783,5 miliar.
(Red)