Tak hanya posesif. Pacarku juga selalu ada disaat aku membutuhkan dia. Menemaniku saat aku butuh dan selalu memberiku semangat. Karena ia yakin bahwa aku pasti bisa.
Aku percaya, bahwa posesif tak selalu berarti buruk. Kadang, orang melakukan itu karena tidak ingin kehilangan seseorang yang ia sayang.
(Rikhza Hasan)