Advokat Alamsyah Hanafiah Gugat Inisiator RUU HIP

oleh
oleh

“Oleh karena itu, kami sampaikan gugatan ke PN Jakarta Pusat,” katanya, Rabu (22/7/20) sore di lobby gedung PN Jakpus.

Alamsyah meminta kepada majelis hakim untuk menerima permohonan gugatan dengan membatalkan dan mencabut RUU HIP untuk dibahas di DPR.

Pihaknya memohon pada pengadilan agar Presiden bersama DPR membatalkan RUU HIP dalam petitum itu. Sementara Ketua Umum PDIP bersama kepala BPIP untuk melaksanakan putusan pembatalan RUU HIP.

No More Posts Available.

No more pages to load.