Presiden DEM Riau juga berterimakasih kepada PT. Riau Petroleum melalui Direktur Utama Riau Petroleum Bapak Khusnul Kausarian dan Direktur Riau Petroleum Ep Kampar Febriansyah Putra telah berjuang untuk kemaslahatan dan kemajuan Migas Provinsi Riau.
Semoga PT. Riau Petroleum bisa menjadi pancang kemajuan Migas Riau kembali dan menciptakan banyak Ahli dan Praktisi dari Riau untuk Indonesia.









