“Izin saya syahril koordinator aksi kemarin. Saya mewakili teman-teman minta maaf ke Pak Menteri, karena kami terlalu cepat mendengarkan isu yang tidak pasti dan benar sehingga memberikan dampak yang buruk kepada, tentu secara pribadi Pak Menteri yang terhormat dan juga instansi Kementerian secara keseluruhan,” ucap Syahril seperti dalam video.
Berikut permintaan maaf Syahril dikutip dari video akun TikTok @@kita.nu.nasaruddin
Assalamu`alaikum warohmatullahi TA`ALA wabarokatuh