Asistensi Pemprov Gorontalo, Kepala BSKDN Tekankan ASN Harus Berinovasi

oleh
oleh

“ASN dapat melakukan analisa secara komprehensif terhadap isu-isu strategis pemerintahan dalam negeri yang kemudian dapat direkomendasikan kepada Pemprov Gorontalo untuk dikembangkan menjadi inovasi yang memiliki nilai kematangan yang kuat,” jelas Yusharto.

Terkait pemanfaatan strategi kebijakan berbasis inovasi, Yusharto juga menyarankan agar Pemprov Gorontalo menerapkan konsep kolaborasi pentahelix untuk melahirkan inovasi yang lebih beragam.

“Jadi kolaborasi yang dilakukan tidak hanya terbatas pada OPD (Organisasi Perangkat Daerah) semata, tetapi juga melibatkan perguruan tinggi untuk menjaring isu strategis dan mengembangkan inovasi,” tambahnya.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.