Pengamat: Raihan Ariatama adalah Solusi untuk Sumatera Barat yang lebih Maju

oleh
oleh

Raihan Ariatama serius berselancar untuk mendapatkan Golden Ticket pada Pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Sumbar 2024. Bukti keseriusannya, ditunjukkan dengan mendaftar sebagai Bacagub melalui Partai Gerindra dan konsolidasi yang dilakukannya ke beberapa DPW partai politik yang ada Sumatera Barat.

Lalu siapa Raihan Ariatama ?

Raihan Ariatama pemuda kelahiran Bukittinggi, Sumatera Barat pada 25 Desember 1992, Ketua Umum PB HMI (Himpunan Mahasiswa Islam) periode 2021-2023 ini, menyelesaikan S1nya di Fisipol Departemen Politik dan Pemerintahan UGM Yogyakarta (2016). Kemudian meneruskan S2 Magister Ekonomi Pembangunan (2019). Selain menjadi Aktivis di HMI, perjalanan karir organisasinya sudah dimulai pada saat berkuliah. Raihan aktif berkegiatan di organisasi pada tingkat fakultas dan universitas, organisasi pemuda (DPD KNPI Sleman, D.I.Y.) dan organisasi internasional (IIFSO).

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.