Saat ini, diyakininya bahwa pemrintah sedang berusaha melakukan keberpihakan. “Kalaupun ngga, maka harus betul-betul kita dorong untuk keberpihakan semakin besar,” himbaunya.
Terkait masa depan, anak-anak di Bilpin, Bunda Neno mengatakan bahwa setiap anak di Bilpin mempunyai hak untuk menjadi presiden ataupun menteri.
“Saya melihat mereka punya hak yang sama, Otak mereka punya 100 miliar neuron dan mereka berhak menjadi Presiden, Menteri, Menjadi atlit dunia, Musisi dan meraka punya potensinya,” ujarnya.
Namun dia mengembalikan, apakah pemerintah berpolihak, karena dipastikannya semua itu bisa terjadi karena ada keberpihakan. “Dan semoga Bilpin bisa menjadi cermin,” tandasnya.