108 Taruna AAU ikuti Latihan Terbang Layang

oleh
oleh

Yogyakarta, sketsindonews – Direktur Pendidikan AAU Kolonel Pnb Arif Widiyanto mewakili Gubernur AAU didampingi Kepala Departemen Matra Kolonel Pnb Wibowo Cahyono menghadiri syukuran dimulainya latihan Terbang Layang Taruna AAU tingkat II (W-2016) Tahun 2017, di Hanggar Baru Lanud Adisutjipto, Senin (14/7).

Dalam sambutannya, Gubernur AAU Marsma TNI Sri Mulyo Handoko, SIP, M.AP menyampaikan bahwa maksud latihan ini adalah mempraktekkan secara terbatas teori penerbangan, PLLU, Meteorologi dalam penerbangan sekaligus memberikan bekal dan pengalaman terbang kepada Taruna, sehingga menumbuhkembangkan rasa percaya diri serta menanamkan jiwa Airmanship.

No More Posts Available.

No more pages to load.