“Seluruh Hakim, Panitera, Staf dan saya sendiri juga ikut melakukan test urine,” ujar Nawawi
Menurutnya, hal ini tidak rutin tetapi hanya mensosialisasikan, jadi jika di temukan, “saya bisa mengirim orang-orang yang positif untuk dilakukan rehab,” ucapnya.