“Jadi, kita berkomitmen mendukung pemerintah untuk pemilu yang damai. Maka saya utarakan kepada kawan-kawan paguyuban di mana saja, silakan untuk berpikir sehat dan komit, Pemilu Damai bukanlah sekadar wacana atau slogan semata, melainkan harus diimplementasikan sebagai komitmen nyata,” tutupnya.
Jelang Pemilu 2024, Paguyupan Transportasi Angkutan Umum Jabar: Beda Pilihan Harus Tetap Jaga Keutuhan









