Rayakan Lebaran di Kampung, Prajurit Koarmada RI Ikuti Mudik Gratis TNI AL 2025

oleh -14 Dilihat
oleh

Sebelum melepas keberangkatan bus sebanyak 10 buah, Kaskoarmada RI didampingi perwakilan dari Bank BRI dan Bank Mandiri meninjau keberadaan kondisi bus beserta para pemudik. Malam sebelumya para pengemudi bus beserta cadangannya telah diperiksa kesehatannya dan bebas dari narkoba dari Tim Kesehatan Koarmada RI.

No More Posts Available.

No more pages to load.