Dandim 1710/Mimika Tinjau Kondisi Wilayah dan Gelar Komsos di Kampung Kekwa

oleh -14 Dilihat
oleh

Setibanya di Kampung Kekwa, Dandim 1710/Mimika bersama rombongan disambut hangat oleh masyarakat setempat. Pada kesempatan tersebut, Dandim turut melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) untuk menjalin dialog dan mendengarkan berbagai aspirasi warga. Masyarakat menyampaikan rasa syukur serta terima kasih atas perhatian dan kehadiran Dandim beserta jajarannya.

No More Posts Available.

No more pages to load.