Ducati Indonesia Luncurkan 4 Line Up Baru Andalan Tahun 2017

oleh
oleh

Sepeda motor ini dirancang untuk para pengemudi yang mencintai kegiatan touring dan untuk pengemudi yang mencari sepeda motor lincah tanpa mengurangi fungsi sepeda motor harian.
Menggabungkan khas desain dari family Multistrada, Ducati Multistarada 950 dirancang lebih ringan dari varian 1200 dengan ketinggian kursi duduk 840 mm untuk meningkatkan performa. Ducati
Multistrada ini dilengkapi dengan mesin twin cylinder Ducati Testastretta 11° berukuran 937 cm3 yang menghasilkan 113 daya kuda di 9.000 rpm, torsi 96,2 Nm di 7.750 rpm serta empat Riding Mode (Touring, Sport, Urban and Enduro) yang memberikan kemampuan 4-bikes-in-1.

Scrambler Ducati Cafe Racer

Varian Scrambler Ducati Cafe Racer,
Interpretasi dari sepeda motor legendaris tahun 60an yang mendorong revolusi sepeda motor. Free spirit and style, sepeda motor ini dilengkapi dengan skema warna “Black Coffee” yang memberikan para penggemar sepeda motor tahun 60an sampai Land of Joy
masa kini. Varian Cafe Racer ini memiliki tangki dalam bentuk teardrop yang terkenal dengan side panel aluminium yang dapat diganti, kaca spion ditempatkan bagian stang motor, serta knalpot dual tailpipes Termignoni dan mesin twin-cylinder Desmodue yang meraih sertifikasi EURO 4 menghasilkan 75 daya kuda di 8.250 rpm dengan transmisi 6 percepatan.

Scrambler Ducati Desert Sled

Varian Scrambler Ducati Desert Sled ini terinspirasi dari daerah gurun pasir dan pegunungan California, Amerika Serikat dimana sejarah sedepa motor di AS bangkit pada tahun 60 dan 70an. Scrambler Ducati Desert Sled meneruskan jiwa sepeda motor Desert-Sled dengan serangkaian perlengkapan khusus termasuk frame dan suspensi yang telah dimodifikasi, headlight mesh guard, mudguard dan engine skid
plate.

Untuk memenuhi gaya hidup Scrambler, varian Desert Sled ini dilengkapi dengan mesin twin￾cylinder Desmodue yang meraih sertifikasi EURO 4 menghasilkan 75 daya kuda di 8.250 rpm, swingarm
aluminium baru, serta ban Pirelli SCORPION™ RALLY STR 19 inci bagian depan dan 17 inci bagian belakang. Sasis terbaru yang dirancang di Ducati Desert Sled merupakan sasis yang cocok untuk
perjalanan “soft off-road”.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.