Energi dan Kedaulatan Negara

oleh
oleh

Sebagai seorang pemuda yang dibentuk melalui proses panjang kaderisasi energi hingga bergabung di Institut Energi Anak Bangsa, saya tentunya menginginkan negara ini berdaulat secara energi, dimana berdaulat dalan arti Bangsa Indonesia lah yang harus mampu mengelola sumber daya nya sendiri, mengatur sumber daya nya sendiri, dan tentunya menentukan nasibnya sendiri. Bukan di atur atur oleh pihak asing dan Aseng yang tidak bertanggung jawab.

Salah satu diplomasi As yang tersohor di abad 20 Henry Kissinger mengatakan “You Control Energy, You Control Country: siapa Mengendalikan Energi, Mengendalikan Negara.”. Ini jelas bahwa Indonesia memiliki potensi menjadi raja energi Asia Asia bahkan Dunia. Hal tersebut di buktikan dari potensi energi Geothermal, Gas, minyak, angin dan lain sebaginya.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.