Melalui Syawalan, Trah Martodikromo Berkomitmen Menjaga Silaturrahmi

oleh
oleh

Acara halal bi halal Trah Martodikromo tahun ini tepatnya Sabtu, (13/4/23), diselenggarakan dengan nuansa yang berbeda dibanding dengan tahun-tahun sebelumnya. Perbedaan itu nampak terasa selain acara yang dikemas lebih santai, rilek akrab dan penuh kehangatan, juga tempatnyapun berbeda yaitu bukan lagi di rumah tapi di Resto Kangge, Jl. Ngaran, Pondok, Grogol Sukoharjo.

Syawalan yang mengusung tema “Melalui Syawalan, Trah Martodikromo Berkomitmen Menjaga Silaturrahmi” dihadiri Keluarga besar Trah baik yang ada di jawa maupun dari Jakarta.

Pemangku hajat acara halal bi halal Trah Martodikromo tahun ini jatuh pada keluarga almarhum bapak Sukarno Kedungwinong sebagai keturunan terakhir atau anak ragil/bontot.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.