Persaudaraan 98 Gelar Pembekalan Simpul Relawan Prabowo-Gibran

oleh
oleh

Untuk pertanyaan mengapa Pilpres 2024 harus satu putaran, jawabannya adalah karena untuk menyelamatkan anggaran negara.

Diketahui bahwa anggaran Pemilu 2024 mendatang sudah dialokasikan sebesar Rp70 triliun. Namun, anggaran bakal bertambah Rp17 triliun jika pemungutan suara Pilpres 2024 dilakukan dua putaran.

“Kedua bukan hanya soal duit. Kalau pemilu terlalu lama maka perselisihan sosial itu juga terlalu lama,” terang Juri.

Di sesi kedua, Budiman Sudjatmiko membawakan materi bertema keberlanjutan hilirisasi demi masa depan Indonesia.

Dia sekilas menjelaskan sejak perang dunia, dunia berganti peraturan setiap 25 tahun. Dari 1945 sampai 1970 terjadi kompetisi penguasaan sumber daya alam. Sepanjang 1970-1995 terjadi kompetisi industrialisasi dan manufaktur. Sepanjang 1995-2020 terjadi kompetisi rekayasa keuangan. Saat ini, sepanjang 2020-2045, terjadi kompetisi di bidang digitalisasi dan data.

“Sebetulnya Indonesia terlambat melakukan hilirasasi, tapi tidak masalah, yang penting Presiden Jokowi sudah memulainya. Zaman Orde Baru apakah tidak terjadi hilirisasi? Memang banyak pabrik tapi kita hanya jadi tukang hilirisasi,” ujar Budiman.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.