Kodim 0501 BS Sebar Benih Ikan dan Tumbuhan Produktif di Kebun Kota Mandiri

oleh
oleh

Jakarta, sketsindonews – Dalam rangka menciptakan ketahanan pangan dan produktifitas pertanian di lahan kota pihak Kodim 0501 BS Jakarta Pusat bersama dengan kelompok tani Kebon Kota Hijau Mandiri Kelurahan Kebon Kosong Kemayoran melepaskan benih ikan di beberapa kolam serta menanam tanaman produktif.

Menurut penggiat lingkungan hidup sekaligus pengelola Kebun Kota Hijau Mandiri Joko Sardjono mengatakan, kegiatan yang di lakukan pihak Kodim 0501 BS tentunya perlu kami apresiasi dalam peningkatan pertanian bagi petani lahan (pengelola) Hutan Kota selama ini kami lakukan, ujarnya.(24/5)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.