Wamenparekraf Dorong Penguatan Lingkungan dalam Pengembangan Pariwisata Kintamani Bali

oleh
oleh
Wamenparekraf Angela Tanoesoedibjo mendorong penguatan keberlangsungan lingkungan dalam mengembangkan pariwisata di kawasan Kintamani, Bali, dalam diskusi di Toya Devasya Resort, Selasa (25/7/23).

“Jadi kami mendorong pemanfaatan CSR sebagai bentuk kolaborasi. Di kita itu ada semangat kolaborasi, inovasi, dan adaptasi, memang tiga hal ini harus kita lakukan,” kata Fadjar.

Dalam diskusi ini Wamenparekraf Angela didampingi Sekretaris Deputi Bidang Pengembangan Destinasi dan Infrastruktur Kemenparekraf/Baparekraf, Oneng Setya Harini; Direktur Pengembangan Destinasi Regional I Kemenparekraf/Baparekraf, S. Utari Widyastuti; dan Direktur Manajemen Investasi Kemenparekraf/Baparekraf, Zulkifli Harahap. Diskusi ini juga dihadiri oleh perwakilan stakeholder pariwisata dan Pemerintah Kabupaten Bangli.

(Eky)

No More Posts Available.

No more pages to load.