Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu atau yang akrab disapa Mbak Ita, menghadiri peringatan Hari Bermuhammadiyah dan Hari Ber’Aisyiyah Kota Semarang yang digelar di halaman Rektorat Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS).
Acara ini menjadi momentum istimewa yang mempertemukan berbagai tokoh penting, termasuk Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah RI, Prof. Dr. Abdul Mu’ti, M.Ed., serta jajaran pimpinan Muhammadiyah dan Aisyiyah dari tingkat wilayah hingga daerah.
Dalam sambutannya, Mbak Ita menyampaikan apresiasi mendalam atas kiprah Muhammadiyah dan Aisyiyah yang telah banyak berkontribusi dalam berbagai bidang, terutama pendidikan dan pemberdayaan masyarakat.
“Muhammadiyah dan Aisyiyah ini luar biasa. Kontribusinya begitu nyata dalam kehidupan, khususnya di Kota Semarang. Bahkan, salah satu tokoh Muhammadiyah kini menjadi Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah RI. Harapannya, di bawah kepemimpinan Prof. Abdul Mu’ti, pendidikan Indonesia semakin maju dan melahirkan generasi emas,” ujar Mbak Ita.
Kolaborasi untuk Kota Semarang yang Lebih Maju
I am not sure where you’re getting your info, but good topic. I needs to spend some time learning much more or understanding more. Thanks for magnificent info I was looking for this info for my mission.
Sweet blog! I found it while browsing on Yahoo News. Do you have any suggestions on how to get listed in Yahoo News? I’ve been trying for a while but I never seem to get there! Thanks