Pelantikan Earias Wirawan, Imigrasi Jakarta Timur Sambut Pemimpin Baru

oleh
oleh

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kanwil Kemenkumham) DKI Jakarta resmi melantik Earias Wirawan, SE., M.Si. sebagai Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Jakarta Timur, menggantikan Rendra Mauliansyah, Amd.Im., S.H., M.H.. Pelantikan ini berlangsung di Kantor Kemenkumham Kanwil DKI Jakarta, Jalan Letjen M.T. Haryono, Cawang, Jakarta Timur, pada Rabu (26/2).

Selain Earias Wirawan, total 17 pejabat turut dilantik, yang terdiri dari tiga kepala kantor imigrasi serta beberapa pejabat kepala bidang di lingkungan Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta. Adapun tiga kepala kantor imigrasi yang dilantik dalam kesempatan ini adalah:

1. Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Tanjung Priok

2. Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Jakarta Utara

3. Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Jakarta Timur

Responses (4)

  1. Nice post. I was checking constantly this blog and I am impressed! Very helpful information particularly the last part 🙂 I care for such info much. I was looking for this certain information for a long time. Thank you and best of luck.

  2. Normally I do not learn post on blogs, however I would like to say that this write-up very compelled me to try and do it! Your writing style has been surprised me. Thanks, very great post.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.