Pelanggan Asal Jakarta Puji Arfa Barbershop Surakarta: “Standarnya Sama Seperti di Ibu Kota”

oleh
oleh

“Kalau di Jakarta dengan kualitas seperti ini pasti harganya jauh lebih mahal. Di sini saya dapat potongan rapi, barber ngerti gaya, plus tempatnya nyaman banget. Jadi benar-benar puas,” katanya.

Feri salah satu pencukur rambut atau Barber menyebutkan bahwa pengalaman pelanggan dari berbagai kota menjadi bukti bahwa kualitas Arfa tetap konsisten.

No More Posts Available.

No more pages to load.