Bupati Nduga Yarius Jangan Lagi Kebringasan KKB di Bumi Papua di 2019

oleh
oleh

Jayapura, sketsindonews – Bupati Nduga Yarius Gwijangge telah lama menghilang dan tidak ada kabar, dimana pasca kebringasan Kriminal Kelompok Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya terhadap pekerja proyek jalan Trans Papua yang menjadi korban awal bulan Desember 2018.

Bupati Nduga, Yarius Gwijangge muncul dan menyampaikan permohonan maafnya bahwa tahun ini 2018.yang lalu merupakab tahun sial yang mengerikan, ucapnya.

“Hal seperti ini sama sekali tidak pernah kita duga bisa terjadi. Tapi hal ini terjadi” kata Yarius Gwijangge kepada awak media di Kantor Penerangan Kodam XVII Cenderawasih, Selasa (01/01)

Oleh sebab itu, Gwijangge mengajak seluruh pihak yang ada di Kabupaten Nduga dapat menjaga kekompakan dan kebersamaan agar hal-hal seperti ini tidak terjadi lagi di tahun 2019 ini.

Dirinya juga meminta kepada seluruh pihak baik yang ada di Kabupaten Nduga, Provinsi Papua dan seluruh Indonesia agar tidak lagi saling menuduh dan mempersalah satu sama lain atas peristiwa yang telah terjadi di daerahnya.

Karena menurtunya hal itu tidaklah benar apa yang menjadi dugaan dalam isu yang berkembang

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.