“Kegiatan penyemprotan dalam rangka antisipasi masuknya virus corona Covid-19. Mudah-mudahan warga di sini tidak ada yang tertular,” singkatnya.
Sebelumnya, Bupati Pamekasan Baddrut Tamam mengimbau agar masyarakat tidak panik dengan mewabahnya virus corona Covid-19, meski masyarakat Pamekasan belum ada yang tertular, namun pola hidup sehat perlu dijaga baik.
“Tetap jaga kesehatan dengan berolahraga, makan makanan yang bernutrizi, dan rajin mencuci tangan,” kata Baddrut.