Di Acara Seminar, Wabup Pamekasan Motivasi Pemuda Sana Tengah

oleh
oleh

Pamekasan, sketsindonews – Wakil Bupati Pamekasan Raja’e menghadiri acara seminar kesantrian yang digagas oleh Forum Pemuda Sana Tengah, pada Kamis (5/11/20).

Orang nomor dua di lingkungan Pemkab Pamekasan tersebut tampak berbaur dengan tokoh dan perangkat serta peserta seminar.

Saat menyambut, Raja’e memberi motivasi sejarah kepada pemuda Sana Tengah tentang kemerdekaan, yang salah satunya diperjuangkan oleh kelompok santri.

Raja’e menyatakan bahwa kemerdekaan Republik Indonesia tiada artinya apabila tidak didorong oleh semangat kepemudaan. Di antara banyak elemen, santri jadi barometer sejarah di dalamnya.

No More Posts Available.

No more pages to load.