Kombes Pol Edy Sumardi Resmi Jabat Dirpamobvit Polda Banten

oleh
oleh

“Rotasi dan mutasi di lingkungan Polri merupakan hal yang lumrah dan biasa dilakukan, selain sebagai penyegaran organisasi, mutasi juga merupakan kebutuhan dan promosi jabatan, meningkatkan karier personel Polri serta guna mengoptimalkan tugas-tugas Polri yang semakin kompleks dan dinamis, kata Shinto Silitonga.

Lanjutnya, “Kepada Kombes Pol Edy Sumardi selamat atas jabatan barunya sebagai Dirpamobvit Polda Banten, selamat bertugas di ladang pengabdian yang baru”.

( shanty )

No More Posts Available.

No more pages to load.