Menpora Zainudin Amali akan Paparkan Implementasi DBON kepada Peserta Konkernas PWI se-Indonesia di Malang Raya

oleh
oleh

“DBON harus terus digencarkan menjadi program andalan dalam mencetak atlet-atlet berprestasi yang akan mengharumkan Indonesia baik di single event atau multi event. Mengingat wartawan sejauh ini menjadi mitra strategis Kemenpora, tak ada salahnya bersamaan pelaksanaan Konkernas PWI se-Indonesia dan Porwanas , kami akan memaparkan implementasi DBON agar program andalan ini lebih bisa dipahami dan dijalankan seluruh Tanah Air,” kata Menpora Zainudin Amali.

Sementara Ketua Umum PWI Pusat Atal S Depari menuturkan, jika Konkernas PWI se-Indonesia dan Porwanas XIII/2022 di Malang Raya, Jawa Timur, akan dihadiri 35 PWI daerah.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.