Buntut Aksi Massa Bakar Bendera PDI Perjuangan, BBHAR Jakarta Pusat Laporkan HMI

oleh
oleh

Fuad menjelaskan, sebagaimana pemberitaan yang substansinya adalah dalam rangka protes terhadap upaya langkah hukum terhadap sebagian orang atau entitas yang telah melaporkan seseorang yang bernama Rocky Gerung kepada Kepolisian atas dugaan tindak pidana dalam rumpun ujaran kebencian atau penyebaran berita bohong.

Diketahui bahwa aksi beberapa orang tersebut membawa atribut bendera dari Himpunan Mahasiswa Islam (HMI).

‘Seharusnya jika benar mereka dari HMI mestinya bisa melakukan protes tersebut secara proporsional sebagai organisasi maupun anggota organisasi yang intelektual,” tukadnya.

Pihaknya menilai langkah protes yang bodoh dan tidak proporsionalitas tersebut yang diklaim sebagai protes dari HMI adalah gaya dan substansi protes yang sangat berbahaya akibat kebodohan mereka.

“Berbahaya yang kami maksudkan adalah harusnya mereka berfikir bahwa dengan anggota Partai terbesar dengan massa riil ideologis harusnya mereka paham bahwa protes dengan nilai subtansi yang tidak terukur akan sangat berpotensi gejolak horizontal dan berbahaya juga jika aparat kepolisian menganggap ini tidak masuk dalam delik yang utuh dan terpenuhi semua unsur pidananya,” beber Fuad.

BBHAR menegaskan, aksi demonstrasi yang diisi dengan praktek pembakaran bendera PDI Perjuangan oleh pihak kelompok yang mengaku HMI, harus diusut tuntas oleh Kepolisian sehingga terang semua variable dan unsur peristiwa yang terjadi yang terjadi yaitu:

No More Posts Available.

No more pages to load.