Puluhan Tahun Lahan Digunakan, Ternyata Warga Sangata Belum Terima Pembayaran

oleh
oleh
Ilustrasi Sengketa Tanah

Puluhan warga di Kenyamukan, Sangata, Kutai Timur, Kalimantan Timur (Kaltim) yang tergagung dalam kelompok Tani Karya Insani berharap pemerintah segera memberikan ganti rugi atas lahan mereka yang digunakan untuk pembangunan jalan.

Menurut Ketua Kelompok Tani Karya Insani, Muhsir Nawir, pembebasan lahan tersebut sudah terjadi puluhan tahun lalu, dan saat ini jalan yang dibangun tersebut dikenal sebagai Jalan Wisata.

Response (1)

  1. Hello there, simply changed into alert to your weblog via Google, and located that it is really informative. I’m going to be careful for brussels. I will be grateful in case you continue this in future. Many people will likely be benefited out of your writing. Cheers!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.