Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menerima surat kepercayaan dari delapan duta besar luar biasa dan berkuasa penuh (LBBP) negara-negara sahabat. Penyerahan surat kepercayaan tersebut digelar di Ruang Kredensial, Istana Merdeka, Jakarta, Senin (26/06/23). Prosesi acara penyerahan surat kepercayaan dimulai dengan diperdengarkannya lagu kebangsaan dari masing-masing negara sahabat setelah duta besar …
Read More »Metropolitan
Polisi Ringkus 2 Pelaku Ranmor, Salah Satunya Residivis
Dua orang pria pelaku curanmor DAM (20), dan DPP (19) diringkus Polsek Cengkareng di sebuah Indekos, Duri Kosambi, Jakarta Barat. Adapun DPP merupakan seorang residivis yang pernah tertangkap karena kasus yang serupa. Kapolsek Cengkareng, Kompol Hasoloan Situmorang mengemukakan kasus ini berawal saat korban J, melapor karena sepeda motor miliknya hilang …
Read More »Partai Demokrat KLB Gelar Donor Darah, Jhoni Allen Marbun: Ini Adalah Rasa Empati
Gedung lama DPP Demokrat yang terletak di jalan Pemuda, Rawamangun, Jakarta Timur terlihat ramai pada hari Sabtu (24/6/23) pagi. Sejak sekitar Pukul 09.30 wib terlihat banyak mobil mulai berdatangan ke kantor yang saat ini telah dijadikan markas oleh Partai Demokrat Kubu Moeldoko ini. “Ini kegiatan sosial partai demokrat dari KLB,” …
Read More »Aparat Diminta Antisipasi Hoaks Penyelenggaraan Pemilu
Direktur Eksekutif Senopati Syndicate, Robi Sugara meminta aparat keamanan mengantisipasi hoaks penyelenggaraan Pemilu. Sebab, menurutnya, bukan tidak mungkin hoaks terkait penyelenggaraan Pemilu berdampak sangat merusak. Robi mengatakan, karenanya, aparat harus mampu mengklasifikasi hoaks penyelenggaraan Pemilu yang memiliki daya merusak persatuan dan kesatuan bangsa. “Kan sebenarnya sudah kebaca dari algoritmanya, ini …
Read More »PWI Pusat Memproses Kerja Sama Pengadaan Rumah untuk Anggota
Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat kini tengah memproses pengadaan fasilitas perumahan bagi wartawan yang belum mempunyai rumah. Rapat pengadaan perumahan dipimpin oleh Ketua Umum PWI Pusat Atal S Depari, Rabu (21/6/2023) di kantor PWI Pusat, Gedung Dewan Pers, Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat. Dalam rapat tersebut, dibahas pengadaan rumah untuk …
Read More »