Kasus Tanah Di Palembang, Saksi : Sok Tau, Saya Gak Ada Hubungan Saudara!

oleh
oleh

Jakarta, sketsindonews – Sidang lanjutan gugatan dugaan sertifikat ganda tanah dan Bangunan di Kota Palembang, Sumatera Selatan atas nama Maria Fransisca (penggugat) telah memasuki tahap pemeriksaan saksi penggugat di Pengadilan Negeri Jakarta Barat, Rabu (18/01/23).

Untuk diketahui, proses mediasi antara penggugat dan tergugat (Lucia Theng dan Kantor Pertanahan Kota Palembang) menemui jalan buntu.

Dari Pantauan Sketsindonews.com, saat sidang baru dimulai, Kuasa Hukum dari Lucia Theng sempat tidak menerima saksi yang dihadirkan pada saat persidangan, lantaran pihak tergugat merasa saksi yang dihadirkan masih ada hubungan saudara dengan penggugat.

Ironisnya, saksi penggugat, Sinta (25) mengatakan dirinya tidak ada hubungan saudara dengan Maria, dirinya hanya berteman sejak tahun 2013.

“Saya tidak ada hubungan saudara dengan Maria, saya hanya berteman mulai dari tahun 2013” kata Sinta pada saat persidangan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.