Ketua DPRD DKI : Sky Bridges Bukan Solusi, Berhangus Mafia Jual Lapak

oleh
oleh

Jakarta, sketsindonews –  Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi, menyikapi bahwa skybridge Tanah Abang bukan menjadi solusi yang baik untuk menertibkan pedagang kaki lima di kawasan tersebut. 

Sebabnya, masih akan banyak PKL yang datang dan menempati wilayah kosong jika tidak ditertibkan dengan tegas oleh pemerintah. Ia pun menilai Pemerintah Pusat seharusnya membeli kawasan pusat perbelanjaan terbesar se-Asia Tenggara itu. 

“Skybridge itu bukan solusi, harus ada pemerintah (Pusat) yang beresin. PKL itu ditempatkan di tempat yang baik. Harusnya beli kawasan Pasar Tanah Abang, kita punya uang,” ucap Prasetyo (25/1)

Prass juga mengaku, sudah sejak awal pihaknya tidak setuju dengan pembangunan jembatan multifungsi itu. Menurutnya memang pembangunan jembatan tersebut bukan solusi terbaik dan kurang efisien. 

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.