Komandan Baru Lanud Adisutjipto: Profesionalisme Akan Terwujud Tanpa Adanya Dikotomi

oleh
oleh

Yogyakarta, sketsindonews – Hari ini setelah dilantik menjadi orang nomor satu di Pangkalan Udara Adisutjipto, Marsekal Pertama TNI Ir. Novyan Samyoga M.M menggelar Apel Luar Biasa dihadapan seluruh anggota Lanud Adisutjipto, Jumat (16/9).

Marsma TNI Ir. Novyan Samyoga M.M
Marsma TNI Ir. Novyan Samyoga M.M

Marsma TNI Ir. Novyan Samyoga M.M dalam sambutan perdananya menyampaikan bahwa Kita semua adalah sebuah sistem dalam organisasi Lanud Adisutjipto, tidak ada dikotomi diantara kita, semua sama mempunyai peran yang besar dalam mendukung tugas pokok Lanud Adisutjipto.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.