KSPI Minta Pemerintah Selesaikan Perkara PT. Smelting

oleh
oleh

“Aksi besar-besaran akan kami lakukan pada tanggal 12 – 13 April 2017 di Kementerian ESDM, Jakarta, dan PT Smelting, Gresik,” sambungnya.

Lebih lanjut, Said Iqbal mengatakan untuk selanjutnya aksi tersebut akan digelar di beberapa lokasi, antara lain: di Kementerian ESDM, Kantor Dirjen Pajak Jakarta Selatan, Kantor DPR / MPR RI, dan Kantor Istana Negara. Aksi juga akan dilakukan di Kedutaan Besar Jepang.

Apabila kasus ini berlarut-larut, maka KSPI akan membawa ke internasional melalui mekanisme Application standard committee of International Labor Office, Multi national Enterprise Declaration, dan OECD Guideline.

Senada dengan Said Iqbal, Ketua DPW FSPMI Provinsi Jawa Timur Pujianto juga menegaskan, ribuan buruh Jawa Timur siap bergerak ke Gresik pada tanggal 12 dan 13 April untuk menuntut PT Smelting segera mempekerjakan kembali 309 orang buruh yang di PHK sepihak. Bukan tidak mungkin, aksi ribuan buruh Jawa Timur ini akan menimbulkan kemacetan di jalan tol menuju Gresik. (*)

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.