Personel Polsek Pancoran Jakarta Selatan melakukan aksi pembersihan lingkungan dari sampah di sekitar wilayah Jl Warung Jati Barat 1 RT 06 / RW 03 Kel. Kalibata Kec. Pancoran Jakarta Selatan.
“Kegiatan merupakan bentuk kepedulian Polri terhadap lingkungan,” kata Kapolsek Pancoran Kompol Panji Ali Chandra kepada wartawan, Kamis (13/7).