Sumbangan Kampanye Rakyat Ahok -Djarot, Capai 27 Milyar

oleh
oleh

Jakarta, sketsindonews – Pasangan Cagub-Cawagub DKI nomor urut 2 Basuki T Purnama (Ahok)-Djarot Saiful Hidayat sejak tanggal 1 November 2016 lalu membuat penggalangan dana kampanye yang diberi nama Kampanye Rakyat.

Sampai hari ini, uang yang terkumpul dari Kampanye Rakyat tersebut sudah mencapai Rp 27 miliar.

Menurut Ahok, Kampanye Rakyat yang dirinya dan Djarot buat bertujuan agar masyarakat bisa ikut serta dalam memenangkan mereka. Ahok tidak mau dirinya tersandera oleh satu dua pihak bila dia dan Djarot hanya menerima sumbangan dari beberapa perusahaan saja.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.