Menkopolhukam Wiranto Ingatkan GNPF Dalam Aksi Damai 122

oleh
oleh

Jakarta,sketsindonews – Menteri Koordinator bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam), Wiranto, menerima sejumlah pengurus Gerakan Nasional Pengawal Fatwa (GNPF) Majelis Ulama Indonesia (MUI) di rumah dinas Menkopolhukam, Jalan Denpasar, Jakarta Selatan, Kamis (9/2/2017).

Pertemuan membahas soal rencana aksi damai, Sabtu (11/2/2017), atau yang dikenal dengan Aksi 112.

Hadir dalam pertemuan antara lain Ketua GNPF-MUI Bachtiar Nasir dan  Zaitun Rasmin yang juga merupakan petinggi GNPF-MUI serta Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.