PAUD di Pancoran Dikuasai Oknum Aparat, Guru dan Orang Tua Lapor KPAI

oleh
oleh
Perwakilan PAUD Insan Aulia saat mendatangi KPAI, Selasa (29/9/20)

Bahkan, kata Siti, melihat kondisi PAUD yang telah berdiri sekitar 6 tahun tersebut dikuasai oleh oknum aparat juga membuat warga sekitar resah.

“Jangankan anak-anak yang melihat, saya sedih sekian lamanya kita di paud ternyata berakhir seperti itu,” tandasnya.

Terakhir, kata Putra pihaknya juga akan melaporkan kondisi tersebut ke Dinas Pendidikan sesuai arahan dari KPAI.

“Pengaduannya kami karena disini ada ranah perdatanya jadi mereka (KPAI) menerima dan mengarahkan kami untuk melaporkan ke Dinas pendidikan. Karena ranah perdatanya yang terkait lahan ini sebenarnya milik siapa,” tutup Putra.

No More Posts Available.

No more pages to load.