Pada kesempatan tersebut, Presiden Jokowi juga menyerahkan sejumlah bantuan dan sembako kepada para pedagang. Presiden menyebut, bantuan tersebut digunakan sebagai tambahan modal usaha para pedagang.
“Ya biasa untuk tambahan-tambahan, tambahan modal untuk pedagang,” tutur Presiden Jokowi.
Turut mendampingi Presiden dalam kunjungannya yakni Plt. Bupati Bogor Iwan Setiawan. (Red)