Siaga 98 Tanggapi Indeks Persepsi Korupsi Tahun 2022

oleh
oleh
Gedung Merah Putih, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). (Foto. sketsindonews.com)

Koordinator Simpul Aktivis Angkatan 98 (Siaga 98) Hasanuddin, SH  menyampaikan tanggapan terkait Indeks Persepsi Korupsi Tahun 2022 (IPK 2022) 

Dalam keterangan pers kepada media pada Kamis (2/2/23), Hasanuddin menyebutkan, “Pertama, Kami menilai Indeks Persepsi Korupsi Tahun 2022 di Indonesia yang baru-baru ini dirilis Transparency International Indonesia (TII) sudah digunakan sebagai sarana pelemahan KPK dan kampanye politik pihak-pihak tertentu untuk tujuan membangun persepsi negatif terhadap Institusi KPK.”

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.