Relawan Jokowi perlu segera berbenah diri melakukan Komunikasi-Rekonsiliasi-Konsolidasi-Unity, lupakan segala perbedaan yang terjadi pada Pilkada DKI Jakarta 2017. Peringatan 3 tahun masa Kepemimpinan Jokowi – JK pada bulan Oktober 2017 nanti menjadi ajang bagi semua Relawan Jokowi untuk berkumpul kembali segera rapatkan barisan untuk Pilpres 2019.
Ayo Relawan Jokowi, segera “Move On” lagi untuk memenangkan Pakde Jokowi menjadi “Dua Periode” dengan modal “Mental Pemenang Pilpres 2014” agar segala Cita – Cita kita sebagai Relawan Jokowi yang termaktub didalam Program Nawacita bisa berlanjut sampai tahun 2024, dimana hal ini sebagai bagian dari Perjuangan Kita Bersama untuk Menegakkan Kedaulatan Rakyat. Sekiranya Rasa & Semangat Optimistis perlu dibangkitkan kembali. Salam Dua Periode untuk PakDe Jokowi !!!
Oleh: Jove Manukoa (Relawan Jokowi – JK)