KPID Rilis Laporan Pengawasan Selama 2024, Hasilnya Ditemukan Ribuan Pelanggaran

oleh
oleh

Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) DKI Jakarta merilis laporan indikasi pelanggaran lembaga penyiaran baik televisi maupun radio di DKI Jakarta selama Januari hingga Desember 2024. Hasilnya ditemukan 2.368 indikasi pelanggaran.

Ketua KPID DKI Jakarta Puji Hartoyo mengatakan, hasil tersebut ditemukan berdasarkan pemantauan langsung dari KPID maupun menerima aduan dari masyarakat terhadap puluhan stasiun televisi maupun radio.

Menurut Puji, berdasarkan laporan indikasi pelanggaran lembaga penyiaran sepanjang tahun 2024 terdapat 2.368 indikasi pelanggaran yang tercatat dalam berbagai kategori di lembaga penyiaran.

Dari berbagai jenis pelanggaran yang teridentifikasi, pengobatan alternatif dan alat-alat kesehatan menjadi yang paling banyak dilaporkan, dengan 621 kasus sepanjang tahun.

Responses (4)

  1. I not to mention my friends happened to be looking at the nice advice from the blog and immediately I had an awful suspicion I never thanked the site owner for those secrets. All the people became for that reason warmed to learn all of them and already have seriously been tapping into these things. Appreciation for getting indeed helpful and also for finding variety of outstanding useful guides millions of individuals are really desperate to be aware of. My personal sincere apologies for not expressing gratitude to earlier.

  2. Thanks for the auspicious writeup. It if truth be told was a leisure account it. Look complicated to far added agreeable from you! By the way, how could we keep in touch?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.