Wakil Walikota Jakarta Pusat Irwandi: Warga Harus Sadar Jangan Tutup Saluran Menjadi Miliknya

oleh
oleh

Jakarta, sketsindonews – Antisipasi banjir dan genangan saat musim penghujan tinggi harus diantisipasi untuk warga secara sadar tidak membangun sepihak bahkan mengklaim memperluas rumah depan saluran ditutup. Hal tersebut disampaikan Wakil Walikota Jakarta Pusat Irwandi di Kantornya Jalan Tanah Abang, Kamis (12/11/20).

“Ini menjadi masalah saat pihak SDA lakukan normalisasi itu menjadi terkendala, dimana saluran dijadikan perluasan atau pemanfaatan pemilik rumah,” ujarnya.

“Padahal sudah jelas faktor banjir lingkungan dikarenakan adanya sumbatan saluran oleh penumpukan lumpur atau sampah di tutup permanen sehingga begitu ada masalah warga minta saluran itu diperbaiki atau dinormalisasi menjadi satu perdebatan baik ditingkat RT, RW dan Lurah menjadi terhambat karena kesadaran warga sendiri sangat kurang,” ucapnya.

Tinggalkan Balasan

No More Posts Available.

No more pages to load.